Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2016

General Control and Application Control

1. Pengendalian Aplikasi (Application Control) Tujuan pengendalian aplikasi dimaksudkan untuk memastikan bahwa data di-input secara benar ke dalam aplikasi, diproses secara benar, dan terdapat pengendalian yang memadai atas output yang dihasilkan. Dalam audit terhadap aplikasi, biasanya, pemeriksaan atas pengendalian umum juga dilakukan mengingat pengendalian umum memiliki kontribusi terhadap efektifitas atas pengendalian-pengendalian aplikasi. 2. Pengendalian Umum (General Control) Tujuan pengendalian umum lebih menjamin integritas data yang terdapat di dalam sistem komputer dan sekaligus meyakinkan integritas program atau aplikasi yang digunakan untuk melakukan pemrosesan data. PENGENDALIAN UMUM Pengendalian umum pada perusahaan dilakukan terhadap aspek fisikal maupun logikal. Aspek fisikal dilakukan terhadap aset-aset fisik perusahaan, sedangkan aspek logikal terhadap sistem informasi di level manajemen (misal: sistem operasi). Pengendalian umum sendiri digolongka

Teori Fraud , The Fraud Tree , & Komponen dari COSO

Gambar
·          5 Teori Fraud: 1.       Fraud Triangle Theory Fraud Triangle Theory merupakan suatu gagasan mengenai penyebab terjadinya kecurangan yang dikemukakan oleh Donald R. Cressey (1953). Teoriini menjelaskan tiga factor yang melatarbelakangi terjadinya tindak kecurangan. Ketiga faktor tersebut yaitu sebagai berikut: a.       Tekanan (pressure) Adanya tekanan dapat membuat seseorang melakukan kecurangan. Tekanan dapat berasal dari berbagai macam aspek, seperti tuntutan ekonomi atau bahkan gaya hidup. Tekanan yang paling sering menjadi penyebab terjadinya kecurangan ialah tekanan akan tuntutan atau kebutuhan ekonomi. Kebutuhan ekonomi yang mendesak inilah yang sering menyebabkan seseorang bertindak curang demi memenuhi kebutuhannya tersebut. b.       Peluang (opportunity) Di antara ketiga faktor penyebab kecurangan menurut fraud triangle theory (pressure, opportunity, rationalization), peluang merupakan faktor yang paling mendasari terjadinya kecurangan. Peluan

Analisa Sistem Bisnis Gaudi Clothing

Gambar
Deskripsi           Gaudi merupakan  fashion brand asli asal Indonesia. Gaudi membagi koleksinya kedalam beberapa lini produk, yaitu lini clothing, accessories dan juga sleepwear. Dalam lini clothing, anda dapat menemukan berbagai macam model pakaian stylish yang tentunya selalu mengikuti tren. Mulai dari dress, atasan blouse, outerwear, jeans dan legging dapat anda temui disini. Pada lini accessories, Gaudi menawarkan berbagai macam pilihan kalung, gelang, anting, bahkan hingga topi dan juga kacamata.Lini terakhir, yang sekaligus juga jadi lini terbaru dari Gaudi adalah koleksi Sleepwear.             Gaudi telah berhasil memikat para wanita lewat koleksi pakaiannya yang trendi, gaya dan selalu up-to-date. Brand ini pertama kali diluncurkan pada akhir tahun 2004, di Plaza Semanggi Jakarta dan karena koleksi fashionnya yang terus diperbaharui, juga produk-produk yang hadir dalam harga terjangkau, nama Gaudi langsung dikenal cepat oleh para fashionista ibu kota dan mendapat posisi

Pendekatan Rea untuk Pemodelan Database

Bab ini terdiri dari tiga bagian utama. Pertama memperkenalkan pendekatan REA dan komentar pada masalah umum terkait dengan praktik akuntansi tradisional yang dapat di selesaikan melalui pendekatan REA. Bagian ini menyajikan Model REA dan menggambarkan struktur model REA . Dasar REA terdiri dari tiga jenis entitas (sumber, peristiwa, dan agen) dan satu set asosiasi yang meghubungkan mereka. Fitur utama dari REA adalah konsep dualisme ekonomi. Bagian kedua menyajikan proses multi pandang pemodelan untuk menciptakan model rea. Langkah-langkahnya adalah:1) mengidentifikasi entitas event yang akan dimodelkan (2) mengidentifikasi entitas sumber daya diubah oleh peristiwa (3) mengidentifikasi entitas agen berpartisipasi dalam kegiatan-kegiatan, dan (4) menentukan asosiasi dan kardinalitas antara entitas .Bagian ketiga dan terakhir menyajikan tugas pandang integrase. Langkah-langkah yang terlibat dalam pandangan integrasi adalah: (1) mengkonsolidasikan model individu; (2) mendefinisikan kunc